Quote of The Day

Selepas musim yang berganti, cara terbaik untuk memudahkan syukurmu terlantun adalah dengan menyederhanakan harapanmu hari ini.

Sabtu, 02 Juli 2022

3 Ide Bisnis Yang Bisa Dijalankan Ibu Rumah Tangga

3 Ide Bisnis Yang Bisa Dijalankan Ibu Rumah Tangga


Seorang ibu rumah tangga seringkali khawatir jika kebutuhan rumah tangganya tidak terpenuhi, itu sebabnya para ibu pun mencari nafkah untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.


Bagi para ibu yang ingin mencari sumber pendapatan tambahan, Ibu bisa mencoba 3 bisnis ibu rumah tangga berikut ini:


Snack box
Contoh snack box untuk hantaran (doc : ig @kuwekuwe.ninis)


Jumat, 01 Juli 2022

Puasa 16 Jam Untuk Memulihkan Kesehatan Tubuh


Puasa 16 Jam Untuk Kesehatan Tubuh


Ketika tubuh manusia lapar, ia memakan dirinya sendiri, ia membuat proses pembersihan, menghilangkan semua sel sakit, kanker, sel penuaan dan Alzheimer. Tetap awet muda dan melawan diabetes.


Penciptaan protein khusus yang hanya terbentuk dalam kondisi tertentu. Dan ketika mereka selesai, tubuh secara selektif berkumpul di sekitar sel kanker mati, melarutkan dan memulihkan keadaan yang dinikmati tubuh.



Jumat, 24 Juni 2022

Review Film Doctor Strange in the Multiverse of Madness (2022) Tayang di DisneyPlus Hotstar



❤ Doctor Strange in the Multiverse of Madness ❤


Tumben banget aku nonton film MCU series dicicil. Durasi film padahal hanya 2 jam, tapi nggak kelar-kelar. Haha 😅 Awalnya, aku penasaran alur cerita film Doctor Strange in The Multiverse of Madness yang tayang di aplikasi Disney Plus Hotstar. 


Nonton film Doctor Strange in the Multiverse of Madness selama 2 jam aja harus dicicil 3 kali. Ternyata emang ceritanya agak ngebosenin plus karena alur ceritanya lompat-lompat, aku jadi bingung. Tapi, overall aku suka dengan film Doctor Strange in the Multiverse of Madness ini sih. Hehe