Quote of The Day

Selepas musim yang berganti, cara terbaik untuk memudahkan syukurmu terlantun adalah dengan menyederhanakan harapanmu hari ini.

Minggu, 27 November 2022

5 Crazy Tips to Make S2 Studying in Japan Easier

 



5 Crazy Tips to Make S2 Studying in Japan Easier


If you're looking for tips on how to make your study in Japan more manageable, be sure to check out these 5 crazy tips! From finding affordable accommodation to using Japanese study materials, these strategies will help you get the most out of your time in Japan.





Rabu, 23 November 2022

Quotes Bijak Drama Korea Under The Queen's Umbrella

Quotes Bijak Drama Korea Under The Queen's Umbrella


Pernah nggak sih kamu terinspirasi dari drama korea yang kamu tonton? Salah satu alasan kenapa saya suka drakor, cerita drama sering memberi pesan-pesan moral dalam kehidupan nyata dan memberi inspirasi. 


Cerita kerajaan Korea juga tak hanya berebut tahta warisan, tapi cerita dalam drama Korea Under The Queen's Umbrella ini sangat bijak dan inspiratif. 


Dalam sebuah penggarapan drama, seluruh tokoh memiliki karakter yang kuat dan memorable. Apalagi quotes atau kutipan drama Korea sangat membekas di hati. ❤️



Sabtu, 12 November 2022

Review Film India Lion (2016) : Perjuangan Anak Hilang Menemukan Rumahnya Setelah 25 Tahun

Poster film Lion (2016)

Film Lion (2016) merupakan adaptasi buku true story “A Long Way Home” karya Saroo Brierley dan Larry Buttrose. Film India ini mengisahkan tentang perjuangan Saroo menemukan jalan pulang ke rumah dalam ingatan masa kecilnya.


Sinopsis Film Lion (2016) :


Saroo dan Guddu, kakaknya hidup di sebuah desa bernama Khanwa, India. Mereka sangat miskin hingga tak mampu membeli makanan yang layak. Bahkan, Saroo dan Guddu sering bekerja serabutan untuk mengais setiap pundi rupee, demi bisa makan. 


Saroo pernah menemani kakaknya mencuri batubara dari gerbong kereta. Mereka naik ke gerbong dan mengais batubara hingga memasukkannya ke dalam tas dan sarung yang dibawa. Batubara itu ditukar dengan minuman susu dua porsi.